. VoIP
VoIP ( Voice oper Internet Protocol ) adalah suatu teknologi yang memungkinkan percakapan suara melui internet. Dengan menggunakan teknologi ini, seseorang dapat menggunakan telepon tanpa harus membayar biaya sambungan jarak jauh (SLJJ) jika ia berhubungan dengan orang yang berada pada kota atau negara lain.
Konsepnya seperti in :.
pada sumber suara , suara yang berupa isyarat analog di ubah menjadi isyarat digital. Data suara ini dikirim melalui internet dalam bentuk paket-paket, pada bagian penerima paket-paket di rakit kembali dan data di ubah menjadi isyarat analog. selain menggunakan IP, VOIP juga memanfaatkan RTP ( Real-Time Protocol ) untuk memastikan agar paket-paket sampai pada penerima secara tepat waktu.
Beberapa macam voip yang saya ketahui adalah sebagai berikut :
1. Indosat, layanan voipnya bernama Indosat Flatcall. Tarif Rp 85/detik
2. Telkomsel, layanan voipnya SLI 01052 dengan tarif Rp 88/detik
3. XL layanan voipnya bernama XL axiata, tarif Rp 90/detik
4. Esia nama layanan voipnya yaitu voip esia, tarifnya Rp 599/menit
5. Axis layanan voipnya yaitu voip Axis dengan tarif Rp 777/menit
6. Flexi layanan voipnya bernama flexi voip, tarif Rp 750/30 detik
7. Smart, layanan voipnya bernama Smart voip dengan tarif Rp 1000/menit
8. 3 (three), layanan voipnya 3 voip, tarif Rp 88/menit
9. Layanan voip mig33, free..bebas tarif.
10. Nimbuzz adalah salah satu provider VoIP dengan tarif free alias gratis
Tidak ada komentar:
Posting Komentar